Jumat, 06 Januari 2012
Membangun Bisnis dengan Badan Usaha
Kalau dari rencana bisnis yang saya ingin realisasikan, saya lebih memilih membangun bisnisnya dengan partner, dikarenakan jumlah modal yang diperlukan akan lebih ringan jika dibangun bersama parner, keuntungan bisa di sesuaikan dengan jumlah modal yang kita investasikan, pembentukannya sangatlah mudah dan tidak perlu adanya penyesuaian terhadap parnner karena parner kerja yang saya pilih ialah teman terdekat saya, jadi akan menutup kemungkinan dalam meminimalisasikan resiko-resiko yang timbul, dikarenakan kita berpartner, maka dalam pengambilan keputusan juga akan lebih terjamin, karena disamping banyak pemikiran-pemikiran, disitu pula banyak ide-ide yang muncul untuk kelancaran bisnis. kalau dengan koperasi, mungkin agak sulit karena perlunya perizinan dan sebagainya.
0 komentar:
Posting Komentar